Sejarah nama Indonesia

Sejarah Indonesia dimulai sejak zaman prasejarah. Hal ini dibuktikan dengan adanya penemuan manusia Jawa.

Berikut merupakan sejarah pemberian nama Indonesia;

A. Nan-Hai
Menurut catatan bangsa Tionghoa, kawasan kepulauan kita dinamakan Nan-Hai atau kepulauan laut selatan.

B. Dwipantara
Sebutan ini diberikan oleh bangsa india dimana nama tersebut diturunkan dari bahasa sansekerta. Dwipa yang berarti pulau dan antara yang berarti luar atau seberang.

C. Nusantara
Sebutan nusantara diberikan oleh seorang pujangga pada masa kerajaan majapahit dimana ia terinspirasi atas kejayaan kerajaan majapahit dan kerajaan sriwijaya

D. Hindia belanda/ nederlandsch-indie
Berasal dari bahasa latin yaitu indus dan nesos yang  mempunyai arti india dan pulau pulau samudera india

E. Hindia timur/ to-indo
Nama resmi yuang dipakai pemerintah jepang ketika menjajah indonesia.

F. Indonesia
* Pada tahun 1900, nama indonesia menjadi lebih umum di kalangan akademik di luar belanda dan golongan nasionalis indonesia menggunakan nama indonesia untuk ekspresi politiknya.
* Sarjana bahasa indonesia yang pertama yang menggunakan nama indonesia adalah Suwardi Suryaningrat (Ki Hajar Dewantara) ketika ia mendirikan kantor berita di belanda dengan nama Indonnesisch Pers-Bureau di tahun 1913.




No comments: